Selasa, 23 Oktober 2018

Cara Mengatasi Kram Jari Kaki

Cara Mengatasi Kram Jari Kaki

Selamat datang kembali diwebsite kami, kali ini kami akan membahs mengenai cara mengatasi jari kaki, simak informais lebih lanjut semoga bermanfaat.


Cara Mengatasi Kram Jari Kaki -  Apakah anda sering mengalami kram jari kaki? Ketahui kram merupakan  suatu kondisi kejang yang terjadi pada otot dan hal ini bisa muncul sewaktu-waktu secara mendadak yang akan menimbulkan rasa yang begitu sakit. Pada umumnya, dibagian tubuh yang bisa kena kram yaitu otot betis dan leher, tetapi jari juga bisa mengalami kram. Kram bisa menyebabkan rasa nyeri yang tingkat keparahannya bisa berbeda-beda dengan waktu kram yang bervariasi, bisa hanya beberapa detik tapi bisa sampai beberapa menit. 

Adanya penyebab jari kaki kram atau nyeri bisa dilihat sebagai berikut :

Dehidrasi
Alas Kaki yang Tidak Cocok
Kekurangan Kalium
Tidak Memadainya Suplai Darah
 Kekurangan Magnesium
Kekurangan Vitamin D
Tekanan Saraf Tulang Belakang
 Kurang Olahraga
Kelelahan Otot
Terkena Suhu Dingin

Cara Mengatasi Kram Jari Kaki

Kalau kram kaki sering datang lebih dari biasanya kram crnderung lebih sering sejalan bertambahnya usia, Berikut ini ada beberapa cara mengatasi kram jari kaki yang bisa anda lakukan dengan mudah diantaranya :

1. Minum air putih

Kalau berat badan Anda 68 kg, artinya anda harus minum 75 ons air atau setara dengan sembilan gelas air putih. Tubuh terhidrasi dengan baik ialah kunci untuk menjaga otot-otot anda bekerja secara optimal.

2. Menggosok kaki secara teratur

Mulailah perawatan diri dengan mudah, seperti memijat kaki dan betis di pagi hari dan di malam hari.

3. Konsumsi lebih banyak magnesium

Mengkonsumsi makanan yang kalsium ada pada sayuran berdaun hijau gelap, kacang-kacangan, biji-bijian, ikan, alpukat, dan dark chocolate. dan lain-lain.

4. Regangkan otot yang mengalami kram

Adanya kram otot terjadi secara tiba-tiba dan tidak disangka, karena itu kontraksi berulang yang menyebabkan kejang. Untuk menghentikan kram secara cepat, otot yang mengalaminya harus diregangkan.
  • Adanya dengan meregangkan otot, anda mencegahnya agar tidak tetap berada pada posisi kram atau yang mengalami kontraksi. 
  • Meregangkan otot yang mengalami kram sangat efektif kalau anda bisa mempertahankan posisinya selama sekitar satu menit (atau lebih lama), sampai kram mulai mereda atau kontraksi berulangnya memelan/berhenti. Mungkin anda harus mengulangi peregangan jika kram kembali.
  • Lengkungan kaki dan jari-jarinya yaitu di area yang paling sering mengalami kram
  • Regangkan lengkungan kaki dengan menarik jari-jarinya ke atas sembari duduk, hingga  merasakan peregangan pada lengkungan tersebut. Pertahankan posisi ini selama 30 detik dan lepaskan. Jika kram kembali, ulangi lagi peregangannya.
  • Anda juga bisa mencoba menggulirkan bola tenis di bawah kaki. Saat duduk atau berdiri, gunakan benda ini di bawah telapak kaki, bagian lengkungannya, serta tumit.
5. Hentikan aktivitas

Ketika anda sedang berolahraga atau melakukan aktivitas yang menyebabkan kejang/kram, berhentilah segera.
  • Jangan melanjutkan aktivitas yang menambahkan tekanan pada kaki sehingga Anda merasa nyeri dan kram.
6. Kenakan sepatu yang nyaman

Sepatu yang terlalu ketat atau sepatu hak yang terlalu tinggi bisa menyebabkan kekakuan otot, yang berujung pada kram kaki.

Itulah tadi beberapa informasi cara mengatasi kram jari kami yang mudah anda lakukan. Untuk mengatasi sekaligus mencegah kram jari kaki, kami menyarankan anda untuk mengkonsumsi obat herbal Sehat Sendi satu-satunya suplemen dan obat herbal yang dapat mencegah, menjaga, dan mengobati berbagai masalah tulang dan sendi

Obat herbal Sehat sendi tidak memiliki efek samping apapun, tidak mengakibatkan ketergantungan, tidak memakai bahan kimia apapun sehingga dijamin keasliannya. Bahan yang digunakn sehat sendi yaitu : Akar kuning 60%,  Bratawali 20%, Daun Salam 20%. Untuk informasi lebih lanjut mengenai khasiat obat herbal Sehat Sendi serta pemesanan silahkan klik -> Obat Kram Otot Di Apotik

Cara Mengatasi Kram Jari Kaki

Tidak ada komentar:

Posting Komentar